Upacara Bendera Hari Senin

Pembiasaan upacara bendera hari Senin, 29 Juli 2024 merupakan upacara bendera yang ke-2 setelah upacara bendera pembukaan MPLS. Petugas upacara bendera adalah kelas IXA dengan pembina upacara bapak Kariyanto, S.Pd. . Dalam amanat upacara pembina berpesan kepada seluruh peserta didik jadilah peserta didik yang mempunyai nilai/karakter. Untuk mendapatkan hal tersebut peserta didik harus berproses dengan […]
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMPN 2 Karanggayam Tahun Ajaran 2024-2025

Kegiatan MPLS dilakukan pada tanggal 22-24 Juli 2024. Jumlah peserta MPLS sebanyak 192 peserta didik kelas 7 pada tahun ajaran 2024-2025. Adapun materi MPLS meliputi wawasan wiata mandala, buddy program,gerakan peduli kesehatan mental,kurikulum dan kebijakan sekolah,mengenal diriku dan sekitarku,bakti sosial, mini outbond. Selain materi tersebut dilakukan pembiasaan sholat berjamaah di waktu dzuhur. Harapan ketua panitia […]
In Hous Training (IHT) SMPN 2 Karanggayam

Kegiatan IHT SMPN 2 Karanggayam dilaksanakan pada tanggal 16 – 17 Juli 2024. Topik kegiatan IHT adalah penilaian pada kurikulum merdekan dan pembelajaran berdiferensiasi. Nara sumber topik penilaian kurikulum merdeka adalah bapak Topo Wardoyo, S.Pd, M.Pd selaku pengawas SMP Zona 5 Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Kebumen. Untuk topik pembelajaran berdiferensiasi nara sumbernya adalah […]